Lompat ke isi utama
Berita
Bawaslu Kabupaten Pasaman Barat memastikan bahwa seluruh jajaran memahami prosedur, batas waktu, serta mekanisme teknis pelaporan LHKPN. Selain itu, rapat ini sekaligus mendorong penguatan budaya kerja yang lebih transparan, akuntabel, dan berorientasi pada pelayanan publik yang berkualitas.
humas
pasamanbarat.bawaslu.go.id || Pasaman Barat, Dalam rangka meningkatkan profesionalisme, integritas, dan akuntabilitas penyelenggara pemilu, Bawaslu Kabupaten Pasaman Barat melaksanakan Rapat Dalam Kantor Implementasi Reformasi Birokrasi dan Pelaporan Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara N
Bawaslu Kabupaten Pasaman Barat berharap kegiatan ini dapat memperkuat integritas data pemilih serta mendukung terselenggaranya pemilu yang demokratis
humas
pasamanbarat.bawaslu.go.id || Pasaman Barat, Dalam rangka memastikan keakuratan dan validitas data pemilih pada Pemilu mendatang, Bawaslu Kabupaten Pasaman Barat melaksanakan kegiatan Coklit Terbatas (Coktas) dengan melakukan pengecekan langsung ke lapangan, Rabu (19/11/2025).
Bawaslu Kabupaten Pasaman Barat Raih Predikat Informatif pada Malam Anugerah Keterbukaan Informasi Publik 2025
humas
pasamanbarat.bawaslu.go.id || PADANG, Bawaslu Kabupaten Pasaman Barat turut menghadiri Malam Anugerah Keterbukaan Informasi Publik Tahun 2025 serta Penganugerahan Achievement Motivation Person yang diselenggarakan oleh Komisi Informasi Provinsi Sumatera Barat di Auditorium Istana Gubernur Provins
Rapat ini diselenggarakan sebagai bagian dari komitmen Bawaslu dalam memperkuat tata kelola keuangan yang transparan, akuntabel, dan sesuai regulasi, khususnya setelah penyesuaian struktur satuan kerja baru yang mulai efektif pada tahun anggaran 2025
humas
pasamanbarat.bawaslu.go.id || PASAMAN BARAT, Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kabupaten Pasaman Barat menggelar Rapat Dalam Kantor (RDK) Penguatan Kelembagaan dalam rangka Pengelolaan Keuangan bagi Satuan Kerja (Satker) Baru menghadapi Langkah-Langkah Akhir Tahun 2025.
kehadiran Bawaslu Kabupaten Pasaman Barat dalam kegiatan ini merupakan bentuk dukungan penuh terhadap langkah Bawaslu RI dan Bawaslu Provinsi Sumatera Barat dalam memperluas basis pengawasan
humas
pasamanbarat.bawaslu.go.id || PADANG, Anggota Bawaslu Kabupaten Pasaman Barat, Beldia Putra, menghadiri kegiatan Penandatanganan Nota Kesepahaman (MoU) Saka Adhyasta Pemilu yang digelar pada Selasa (18/11) di Kantor Balaikota Padang.